Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September 2, 2012

Korosi peradaban

Korosi Materi Korosi atau perkaratan sangat lazim terjadi pada besi.  Besi merupakan logam yang mudah berkarat.  Karat besi merupakan zat yang dihasilkan pada peristiwa korosi, yaitu berupa zat padat berwarna coklat kemerahan yang bersifat rapuh serta berpori.  Rumus kimia dari karat besi adalah Fe 2 O 3 .xH 2 O.  Bila dibiarkan, lama kelamaan besi akan habis menjadi karat

Jalan pintas ..(shortcut)

Sering kali kita mendengar istilah Shortcut, apa sih sebenarnya yang dimaksud dengan kata Shortcut . shotcut icon browser Shortcut di dalam sistem operasi Microsoft Windows, merujuk pada file yang berukuran kecil yang digunakan untuk membuka program atau file lain pada direktori tertentu. Alih-alih mencari dan menemukan file dalam Windows Explorer, dengan menggunakan shortcut, kita bisa membuka file tanpa perlu menemukan lokasi asli file. Shortcut sangat umum ditempatkan pada desktop, taksbar, atau menu utama. Shortcut biasanya bekerja hanya dalam sistem yang telah menggunakan interface grafis (GUI), dan sifatnya legal, karena tak pernah ada warning ketika kita membuat atau melakukan proses melalui shortcut tersebut, yang berbunyi, "your process is illegal operation"..

J o g j a

Jogja.. Jogja kota lama yang penuh dengan nuansa sejarah bangsa…aku telah beberapa kali mengunjunginya sejak usia SD ..(yah diajak rekreasi sama orang tua) kemudian ketika masih kuliah demikian halnya saya mengunjungi jogja..kadang sekedar nongkrong di malioboro menikmati gudegnya atao sekedar ngelihat dagangan yang tersebar sepanjang trotoar malioboro..ya sekedar ngelihat karena ndak pernah beli.. Ketika sudah lulus kuliah dan bekerja di Bandung sesekali aku melakukan transit di kota itu jogja ya sekedar mengingat dan menikmati suasananya, gudegnya, cangkrukannya, kaki limanya..dan beragam hal unik lainnya.. Ketika sudah berkeluarga dan memiliki anakpun ..beberapa kali juga mampir ke jogja berkeliling kota dengan becaknya.mampir di keratin dan singgah di dagdu jogdja..berkeliling dengan becak yang menurut saya sangat murah..itulah bedanya djogdja…

Malam ...

Malam... Kelam, hitam, gelapmu... Remang-remang bayangmu Sunyimu memabukkan Sepimu menggairahkan Gelap dan remangmu membisikkan sebagian nista kejahatan Sudut lain sisi sunyi, sunyi, gelap dan kelammu..menyiratkan harapan dan tangisan agar doa doa dikabulkan...dan. keampunan dicurahkan.....

Mudik...renungan diri

Mudik sebuah simulasi ...... mudik simulasi..artinya kebiasaan kita pulang kampung, mudik = mbalik nang udik....atau disebut juga mudik tradisi....mudik itu bisa jadi simulasi mudik hakiki...pulang yang sebenarnya.... mudik hakiki.ke hadapan ilahi robbi.. Gambaran mudik sebagai sebuah simulasi...ada persiapan fisik materi dhohir batini...dan ada rasa riang dihati...adakah gambaran mudik mensimulasi dan mengi.spirasi mudik hakiki, yg datangnya pasti namun dirahasiakan ilahi.. Adakah jiwa ini bebas dari iri dengki..adakah taqwa di hati..adakah rasa gembira...menyambut jemputan malakul maut yang tak bisa dihindari..

Marhaban yaa..piala eropa..(Catatan renungan ramadhan 1)

Piala eropa (gempitanya lebih kecil dibanding piala Dunia)..Tiga (3) bulan sudah helatan akbar itu, gaduh, riuh, suasana perhelatan fiala eropa telah di tabuh, kontestan sudah siap fisik mental finansial, kegaduahan yg sdh disiapkan laaama, untuk acara sekelas piala eropa (bagian kecil dunia), dari kontestan, yg ada disiapkan dg seksama, harus tanpa cela, persiapan team, seleksi pemain inti, nyari lawan tanding, untuk uji kemampuan team, dan asah naluri untuk menang, para pemain harus sempurna secr fisik dan skill harus sempurna krn membawa harumnya Negara. Dari sisi penggila atau penikmat bola, atau supporter, sebulan penuh , tumpah ruah merka semua penghuni dunia tertuju benua biru eropa, sebulan penuh semua manusia dibuat sibuk dg urusan bola, ada kyai, politisi, pelawak, pegiat LSM,semua strata social yang ada, terbius dan mabuk bersama urusan bola. Seakan ndak gaul kalo gak bincang bola.

Kujahit baju Taqwa itu ..(catatan renungan ramadhan.. 3)

KU JAHIT SENDIRI BAJU TAQWA ITU.. (5 jam sebelum Ramadhan pergi..) kubeli bahan-bahannya di saat Rajab..... aku ingin baja taqwa yang paling indah Kudesain pola dan bentuknya disaat Sya'ban.........agar dapat kukenakan dengan sempurna Kujahit pola itu saat ramadhan .... mulai awal sampai sekarang....... 5 jam lagi adakah baju itu bisa kukenakan? Ku renungkan....., adakah baju taqwa yang dijanjkani yang maha Rahman betul-betul bisa kukenakan disaat 'ied lebaran Kurenungkan jangan jangan baju itu yang telah ku renda sejak Rajab, sya'ban dan menjelang syawal ini tak sempurna bentuknya, bahkan berlubang lubang..

Gerbang akhirat....(catatan renungan ramadhan 2.)

Ramadhan..... yaaa Ramadhan,......... yaaaaaa Ramadhan. Ramadhan.....mestinya ku dapat memandang akhiart itu dengan jelas, bagai sahabat yang senatiasa melihat akhirat itu, suatu hari dua orang berdemo dan berorasi, mengungkap rasa jiwnya, mengungkapkan energi dalam batinya dan gejolak imannya, dg ungkapan dan suara yang mengiris rasa keimanan ," HANDZALAH MUNAFIK......., diulang-ulang menggema menggetar jiwa, mendebar dada ABU BAKAR, dan akhirnya pun ABU BAKAR terjangkiti ungkapannya," MUUU NNAAAFIIIK", naudzubillah",  kegelisahannya menggerakkanya mereka berdua mengadukan perasannya di hadapan Rosul," Kalau aku dekat engakau syurga dan neraka terpampang di depan mata